Kejaksaan Negeri Tangerang Selatan Gelar Program Jaksa Masuk Sekolah

    Kejaksaan Negeri Tangerang Selatan Gelar Program Jaksa Masuk Sekolah
    Kasie Intel Kejaksaan Negeri Tangerang Selatan, Hasbullah SH

    TANGSEL - konferensi pers tentang kegiatan program Jaksa Masuk Sekolah (JMS) keseluruhan sekolah mulai SD, SMP, SMA, SMK hingga Perguruan Tinggi yang berada di lingkungan Tangerang Selatan (Tangsel) di Hotel Tuscany Serpong, Tangerang Selatan. Jum'at (24/11/2023).

    Menurut Kasie Intel, Hasbullah, SH dalam  konferensi pers mengatakan, tujuan Jaksa Masuk Sekolah (JMS) untuk memperkaya khasanah pengetahuan pengetahuan siswa terhadap hukum dan perundangan undangan serta menciptakan generasi baru taat hukum.

    Selain itu Kejaksaan Negeri Tangerang Selatan juga memberikan penyuluhan hukum dalam Pogram Jaksa Masuk Kampus ke sebuah perguruan tinggi yaitu kampus UIN Syarif Hidayatullah.

    Pada kegiatan Jaksa Masuk Sekolah (JMS), tim pelaksana kegiatan mengenalkan instansi kejaksaan RI, serta mengedukasi para siswa siswi tentang penegakan hukum di Indonesia.

    Kegiatan dikemas dalam tema yang dapat menarik minat kaum muda "Kenali Hukum, Jauhi Hukuman", dimana dalam kegiatan tim intelegen Kejaksaan Negeri Tangerang Selatan membagikan materi yang beragam, seperti Stop Bullying, Narkotika, Tawuran Pelajar, Pornografi, Pelanggaran ITE dalam bermedia sosial dan Radikalisme pada Generasi Muda, ” ucapnya.

    Kejaksaan Negeri Tangsel besar harapan, agar melalui kegiatan ini dapat dijadikan bahan pembelajaran untuk memperluas wawasan dalam menambah pengetahuan, mengenalkan dan menanamkan nilai-nilai kejujuran bagi para pelajar, sehingga dapat membentuk karakter yang berbaris hukum, ” harapnya.

    Program ini agar terus berkelanjutan, agar para siswa siswi memahami persoalan hukum sejak dini, dan juga memiliki pemahaman luas soal hukum, ” pungkasnya. (Hendi)

    tangsel
    Suhendi

    Suhendi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Ciputat Timur Laksanakan Kegiatan...

    Artikel Berikutnya

    Rapat Paripurna HUT ke-15 Tangsel, Benyamin...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Polres Tangsel Amankan 17 Pelaku Curanmor, Salah Satunya Beraksi di 33 TKP
    Sambangi Pos Kamling, Bhabinkamtibmas Polsek Pondok Aren Ajak Masyarakat Ciptakan Kondusivitas Menjelang Pilkada 2024

    Ikuti Kami